

Keunggulan Gudang Bizpark PIK2
- Lokasi berada di mega proyek PIK2, kota modern terbaru dengan luas lebih dari 2.650 hektar dengan fasilitas yang sangat lengkap
- Dekat dengan interchange menuju ke pusat kota dan bandara Soekarno Hatta
- Berjarak 18 menit ke pusat kargo bandara SOETTA
- Berada di kota baru dekat laut “Waterfront City Development” yang dilengkapi dengan Marina dan Jetty
- Berada di kawasan satu2-nya dengan Sedayu Watertown Mall yang dilengkapi dengan danau seluas 7,8 hektar
- Posisi hanya 7 menit ke CBD PIK2 dimana beragam perusahaan internasional sudah bergabung
- Dekat dengan kawasan pengembangan Edu City PIK2 yang merupakan pusat pendidikan vokali terbesar di Indonesia
- PIK2 dirancang sebagai kota hijau dengan greenbelt seluas 60 ha dan eco park seluas 48 ha dengan fasilitas outdoor jogging dan bicycle track terpanjang dan terbesar di Utara Jakarta
- Sangat dekat dengan rencana general port yang akan menjadi pusat cruise dan cargo baru
- Terhubung dengan sentra industri terpadu KAPUK yang sudah berkembang
- Terkoneksi langsung dengan 2 moda transportasi di PIK 2 yaitu LRT dan feeder bus
- Kawasan bebas banjir karena dilengkapi dengan rumah pompa dan “polder system”
- BizPark memiliki row akses jalan celebra 50 meter
- BizPark memiliki keamanan terpadu dan bebas kuli angkut
Jalan cluster BizPark PIK2 di cor beton - BizPark dilengkapi dengan CCTV kawasan 24 jam dengan control room terpadu
- BizPark PIK2 adalah kawasan pergudangan dengan one gate system
- BizPark PIK2 dilengkapi unit pemadam kebakaran dalam kawasan
- BizPark PIK2 dilengkapi infrastructure modern, jaringan listrik dan internet yang menjadi kebutuhan primer pelaku usaha
- Design gudang BizPark PIK2 adalah modern dengan tampak yang khas dan layout multifungsi seperti fungsi hunian maupun fungsi kantor.